Harga paket wisata ke Jepang yang diberikan oleh para Travel Agen yang ada memang sangat kompetitif. Sehingga, para wisatawan yang akan mengunjungi Jepang ini perlu menimbang dengan seksama akan paket yang diberikan. Jepang ini adalah salah satu negara di Asia yang memiliki pesona dan keunikan sendiri dibanding negara lain. Salah satu ciri khas yang dikenal dari negara Jepang ini adalah Bunga Sakura. Selain itu, Jepang ini juga memilki empat musim yang rata – rata tidak dimiliki negara yang berada di Asia. Karena itulah Jepang ini sangat memiliki keunikan dan ciri khas yang patut diketahui oleh wisatawan yang ada di seluruh dunia termasuk Indonesia. Setiap negara memang memiliki keunikan dan ciri khas masing – masing. Indonesia yang kaya akan bebagai kebudayaan tidak kalah indah dengan Jepang. Namun, tidak ada salahnya untuk mengetahui dan mempelajari kebudayaan dari negera lain. Apalagi, negara Indonesia ini adalah salah satu konsumen dari produk – produk yang dihasilkan oleh Jepang dari mulai barang elektronik hingga kendaraan.
Memilih Paket Wisata Ke Jepang
Untuk berpergian ke Jepang ini bukan hanya membutuhkan tiket pesawat pergi ke Jepang dan pulang dari Jepang saja. Wisatawan asal Indonesia ini perlu memiliki paspor dan tentunya visa untuk bisa memasuki negara Jepang. Untuk bisa memperoleh paspor ini bisa melalui pendaftaran online pada website kantor imigrasi atau bisa langsung mendatangi kantor imigrasi terdekat atau yang kantor imigrasi yang ada di bandara. Beberapa travel agen yang menyediakan paket wisata biasanya juga menyediakan jasa untuk pembuatan paspor dan visa. Sehingga, untuk para calon wisatawan ke Jepang ini bisa lebih mudah mengurus dokumen kelengkapan untuk bisa berangkat ke Jepang. Banyaknya paket wisata disediakan oleh travel agen ini tentunya perlu diketahui secara rinci apakah paket itu sudah termasuk hal – hal penting seperti penginapan, transport atau tiket masuk tempat wisata atau tidak. Karena, dengan memilih paket wisata ke Jepang yang tepat ini tentunya bisa membuat biaya menjadi lebih hemat karena biasanya suatu travel agen memiliki kerja sama pada suatu tempat wisata yang berada di dalam dan juga luar negeri. Karena itu, harga paket wisata yang ditawarkan ini biasanya lebih hemat dibanding dengan membeli tiket langsung dari tempat wisatanya. Di Jakarta sendiri ada pilihan puluhan travel agen yang melayani kunjungan ke Jepang. Yang paling penting ketika memiih travel agen atau biro perjalanan ini pastikan kredibilitasnya dan sesuai dengan budget yang tersedia dengan kantong Anda.
Menyediakan Informasi Bagi Wisatawan Muslim
Ada hal yang menarik dari Jepang selain sakura – nya. Hal ini adalah kemudahan untuk wisatawan muslim ketika mengunjungi Jepang. Di Jepang sendiri ada panduan yang diberikan secara khusus untuk wisatawan muslim khususnya dari Indonesia. Karena, Indonesa ini adalah salah satu target wisatawan yang diharapkan Jepang. Hal ini dikarenakan Indonesia sebagai mayoritas penduduk muslim di seluruh dunia. Sehingga hal ini membuat pemerintah Jepang membuat informasi berupa petunjuk mulai dari tempat makan mana yang menyediakan makanan yang halal hingga di mana saja lokasi hotel dan fasilitas masjid yang ada kota – kota wisata di Jepang. Karena itu, untuk wisatawan yang berasal dari Indonesia ini adalah salah satu wisatawan yang paling dinanti oleh Jepang sehingga harga paket wisata ke Jepang yang kompetitif ini menjadi incaran.
Anda tertarik untuk melakukan Tour Ke Jepang? Baik sendiri maupun rombongan. Kami bisa melayani kemanapun Anda pergi. Silahkan kontak kami untuk konsultasi, melalui TourKeJepang.Com
Kita 1 Nishi 3, Chuo-ku, Sapporo 060-0001 JapanOffice Phone : +8150 5534 7776
Telephone: +8180 8298 8271 (Japan)
Telephone: 0821 3355 5533 (Indonesia)
Line/WA (whatsapp) :+8180 8298 8271
Line ID :@tourkejepang(Pake @ yaa)
E-mail: info@tourkejepang.comLine QR Code